Obat Net - Obat Asam Urat Tradisional
Anda membutuhkan obat asam urat untuk mengobati penyakit asam urat yang anda derita? Obat asam urat yang telah anda dapatkan masih belum menunjukan hasil yang maksimal? Penyakit asam urat merupakan penyakit yang amat mengganggu sekali dalam kehidupan anda, bagaimana tidak dengan persendian yang membengkak tentunya menyulitkan anda dalam beraktifitas sehari-hari. Dengan terbiasanya anda menggunakan obat-obatan yang diberikan tentunya menimbulkan rasa khawatir akan efek yang disebabkan nanti. Obat asamurat yang akan kita bahas pada artikel kali ini adalah obat asam urat dengan menggunakan bahan alami yang masih terdapat disekitar pekarangan rumah kita. Karena menggunakan bahan-bahan alami maka hilang satu rasa khawatir anda akan pengaruh dari obat-obatan.
Penyebab yang menimbulkan asam urat dapat muncul dari pola makan yang kurang sehat, dengan tanpa sadar akibat seringnya kita mengkonsumsi makanan yang menjadi sumber pemicu asam urat maka munculah asam urat pada kita. Munculnya asam urat sendiri disebabkan karena sisa dari metabolisme zat purin yang dihasilkan oleh makanan yang kita makan sehari-hari. Zat purin yang dihasilkan tersebut terbentuk akibat efek samping dari pemecahan sel darah yang terdapat dalam tubuh. Gejala umum yang ditimbulkan oleh asam urat meliputi rasa nyeri yang berlebih pada bagian persendian serta bengkak-bengkak yang memerah, sering kesemutan, badan terasa pegal dan merasa sering capek, bengkak pada persendian yang terasa agak panas pada malam dan pagi hari, serta intensitas buang air kecil yang dapat dikatakan tinggi pada malam dan pagi hari. Gejala dari asam urat ini juga dapat memicu ke arah yang lebih fatal lagi bagi kesehatan kita yaitu dapat menyerang ginjal dan juga dapat menyebabkan penyakit kencing batu.
Berikut ini beberapa bahan alami yang dapat anda gunakan sebagai obat asam urat untuk mengobati asam urat anda atau dapat anda gunakan sebagai pilihan pengobatan dengan cara alternatif.
Obat asam urat dengan daun salam
Daun salam merupakan bumbu dapur yang memiliki fungsi sebagai penyedap pada masakan ibu rumahtangga, penggunaan daun salam sebagai obat asam urat dikarenakan pada daun salam tersebut terdapat zat tannin dan flavonoid yang juga memiliki unsur senyawa seperti minyak atsiri yang bersifat sebagai astrigent. Cara membuat obat asam urat dengan menggunakan daun salam juga tergolong cukup mudah, yaitu anda cukup menggunakan 10 sampai 15 lembar dari daun salam usahakan yang masih segar karena kandungan unsur tadi masih terdapat pada daun salam yang masih segar. Lalu anda cukup merebusnya kedalam air sebanyak 3 gelas, rebus hingga mendidih jika sudah tersisa sekitar 1 gelas maka anda matikan kemudian diamkan hingga dingin. Minum air rebusan daun salam ini 2 kali sehari.
Obat asam urat menggunakan kumis kucing
Tumbuhan liar kumis kucing selain dapat mengobati kencing batu ternyata juga dapat digunakan sebagai obat asam urat. Zat sinsetin yang terdapat pada tumbuhan kumis kucing ini memilik fungsi sebagai anti bakteri. Tanaman kumis kucing juga memiliki senyawa orthosophonin glikosida. Penggunaan kumis kucing untuk mengobati asam urat agar dapat membuang asam urat yang terdapat pada tubuh melalui saluran baung air kecil. Cara meramu obat asam urat menggunakan kumis kucing yaitu ambil kurang lebih 19gr daun kumis kucing campurkan juga sekurangnya 10gr sawi tanah tambahkan 15gr jahe yang telah dimemarkan terlebih dahulu kemudian tambahkan juga kapulaga sebanyak 10gr. Rebus secara bersamaan campuran bahan-bahan tadi kedalam satu liter air, rebus hingga air yang tersisa setengahnya dari sebelumnya. Kemudian anda diamkan air rebusan tersebut semalaman, minum ramuan tersebut keesokan harinya pada pagi, siang dan sore hari.
Demikianlan beberapa bahan alami yang dapat anda gunakan sebagai obat asam urat, cukup mudah bukan? Lakukan pengobatan dengan menggunakna bahan alami ini untuk mengobati asam urat anda secara rutin mudah-mudahan dapat segera hilang penyakit asam urat yang anda alami. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
Tips : Ketika terjadi Sakit jangan Sekali kali di Pijat karena akan menyebarnya zat asam yang ada ke bagian lainnya.
PENTING..!!!
Hanyalah Alloh SWT yang menyembuhkan kita hanya berusaha, sebelum minum obat bacalah Bismillah.
Tips : Ketika terjadi Sakit jangan Sekali kali di Pijat karena akan menyebarnya zat asam yang ada ke bagian lainnya.
PENTING..!!!
Hanyalah Alloh SWT yang menyembuhkan kita hanya berusaha, sebelum minum obat bacalah Bismillah.
Thanks for reading & sharing Obat Tradisional | Pengobatan Tradisional